KEGIATAN JUMAT BERSIH PEMERINTAH DESA TEGALJADI
DIRGAHAYU KOTA SINGASANA KE 532 "MULA JAYANING SINGASANA"
KEGIATAN REMBUK STUNTING DESA TEGALJADI
KEGIATAN PENYULUHAN KESEHATAN DAN IMPLEMENTASI POSYANDU 6 (ENAM) SPM (STANDAR PELAYANAN MINIMAL) DESA TEGALJADI
KEGIATAN POSYANDU TERINTEGRASI 6 SPM BANJAR ADENG DESA TEGALJADI
PERCEPATAN MUSDESUS UNTUK PERSETUJUAN PENGEMBALIAN PINJAMAN KDMP
KEGIATAN KOORDINASI PEMERINTAH DESA DALAM TEKNIS PENDATAAN DATA DESA PRESISI 5 (LIMA) BIDANG PRIORITAS
DESA WISATA TAMAN GRIYA DESA TEGALJADI
PEMASANGAN BALIHO REALISASI APBDES TEGALJADI TAHUN ANGGARAN 2024 DAN APBDES TEGALJADI TAHUN ANGGARAN 2025
BULAN BAHASA BALI VI WARSA 2024 "JANA KERTHI DAHRMA SADHU NURAGA"
Berita / Kegiatan Desa
-
Aksi "Jumat Bersih" merupakan program rutin dan gerakan yang sangat digalakkan di seluruh Kabupaten Tabanan, termasuk di tingkat pemerintahan desa seperti Desa Tegaljadi untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya kebersihan dan gotong royong.
Meskipun saat ini tidak ada berita spesifik yang melaporkan kegiatan "Jumat Bersih" terbaru dari Pemerintah Desa Tegaljadi, namun program ini biasanya dilaksanakan secara rutin mingguan atau bulanan.
Fokus Umum Kegiatan Jumat Bersih Desa
Secara umum, kegiatan "Jumat Bersih" yang dilaksanakan oleh Pemerintah ...
-
Desa Tegaljadi mengucapkan Dirgahayu Kota Singasana ke-532! Semoga perayaan ini membawa kebahagiaan dan kemajuan bagi masyarakat Tabanan.
Udara di Kabupaten Tabanan, atau yang dikenal dengan sebutan Kota Singasana, kini terasa penuh semangat dan kegembiraan. Seluruh elemen masyarakat tengah menyambut perayaan akbar Hari Ulang Tahun (HUT) ke-532 Kota Singasana yang puncaknya akan jatuh pada tanggal 29 November 2025. Perayaan tahun ini mengusung tema penuh makna: "Mula Jayaning Singasana", sebuah frasa yang mengandung arti Kembali ...
-
Rabu, 12 Nopember 2025, dilaksanakan kegiatan Evaluasi Stunting atau Rembuk Stunting Dan Pemaparan pencapaian anggaran stunting dan realiasasi anggaran stunting oleh pemerintah desa dan evaluasi tentang penanggulangan stunting oleh para Kader.
Pemaparan pertama disampaikan oleh Bapak Pendamping Desa Bapak I Ketut Subarata, mengenai fungsi dan tujuan dari kegiatan Rembuk Stunting yang diadakan pada hari ini. Kemudian dilanjutkan dengan Evaluasi Stunting ini di paparkan oleh Kader KPM, Ibu Ni Putu Ariyati tentang hasil konvergensi stunting melalui ...
-
Rabu, 12 November 2025 dilaksanakannya Penyuluhan Bidang Kesehatan mengenai Posyandu 6 SPM di Desa Wisata Taman Griya Desa Tegaljadi. Kegiatan ini dihadiri oleh Pihak Kecamatan, Puskesmas Marga 2, Banbinkantibmas, Babinsa, Ketua BPD, Perbekel beserta perangkat desa, Ketua TP PKK, TPP Kec Marga dan semua kader kesehatan desa. Sambutan pertama di sampaikan oleh Bapak Perbekel Desa Tegaljadi I Made Muliana, SH sekaligus membuka acara tersebut. Kemudian dilanjutkan dengan pembinaan oleh Pihak Kecamatan yang di isi oleh Bapak I Nyoman Adi Putra Yasa, ...
-
Posyandu 6 SPM adalah inovasi pengembangan Posyandu yang cakupan kegiatannya diperluas, tidak hanya berfokus pada kesehatan ibu dan anak, tetapi juga mencakup enam bidang Standar Pelayanan Minimal (SPM) lainnya. Enam bidang SPM yang terintegrasi dalam Posyandu 6 SPM mengacu pada Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2018 dan meliputi :
Kesehatan: Pelayanan dasar kesehatan yang sudah umum dilakukan di Posyandu, seperti pelayanan ibu hamil, bayi, balita, imunisasi, dan penimbangan.
Pendidikan: Pemberian pelayanan pendidikan ...
-
Pemerintah Desa Tegaljadi bersama BPD Tegaljadi melaksanakan Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) mekanisme percepatan persetujuan pengembalian pinjaman KDMP (Koperasi Desa Merah Putih) dan Musdes dalam rangka Penetapan Perubahan APBDes Tahun Anggaran 2025
Kegiatan dihadiri oleh Bapak Camat yang diwakili oleh Bapak Sekretaris Kecamatan Marga, Bapak Pendamping Desa, Perbekel dan Perangkat Desa Tegaljadi, seluruh anggota BPD, Bendesa Adat se Desa Tegaljadi, Bhabinkamtibnas, Bhabinsa, seluruh pengurus Koperasi Desa Merah Putih Tegaljadi beserta lembaga-lembaga ...
-
Berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 12 Tahun 2022 tentang Data Dasar Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Berbasisi Data Desa dan Peraturan Bupati Tabanan Nomor 17 Tahun 2024 tentang Peraturan Pelaksanaan Peraturan Daerah Nomor 12 Tahun 2022 tentang Data Dasar Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Berbasisi Data Desa Presisi. Pemerintah Desa Tegaljadi yang menjadi jembatan data penduduk di desa kami melakukan koordinasi teknis pendataan data desa presisi.
Koordinasi ini menghasilkan pertama penentuan Nomor Rumah Tangga yang sepakati, dengan dibuatkan ...
-
TEGALJADI - Pada hari Selasa tanggal 20 Pebruari 2024 diadakan kegiatan Bulan Bahasa Bali ke VI tahun 2024 bertempat di Balai Adat Desa Adat Tegaljadi dengan mengambil tema yang penuh makna, yakni “Jana Kerthi – Dharma Sadhu Nuraga”. Tema ini dipilih dengan tujuan untuk memperkuat jati diri Krama Desa Tegaljadi melalui pemuliaan Bahasa, Aksara, dan Sastra Bali sebagai sumber kebenaran, kebijaksanaan, dan cinta kasih. Dalam acara tersebut di buka oleh Perbekel Desa Tegaljadi I Made Muliana, SH, beliau menyampaikan bahwa penyelenggaraan ...
-
Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Kamis, 23 Nopember 2023 bertempat di Kantor Perbekel Desa Tegaljadi, Kecamatan Marga, Kabupaten Tabanan. ...
-
...